Negara Hukum Menyajikan Segala Bahan Materi Kuliah Ilmu Hukum, Penelitian, Kasus-Kasus, Pendapat, Serta Kajian Budaya Yang Di Kemas Dalam Kategori Cerpen

Berlapang Dada Terima Pidana Mati

Adikodrati manusia yang dikaruniai akal, rasio, pikiran, hati dan jiwa pada hakikatnya tak ada alasan untuk tidak bersimpati bahkan sampai pada rasa empati kepada mereka yang sepatutnya untuk menjalani hukuman; pidana mati. Pidana mati...

Praperadilan Budi Gunawan

Rigiditas Praperadilan Budi Gunawan

Babak polemik pencalonan Kapolri Budi Gunawan (BG) nampaknya belum berakhir. Padahal pengangkatannya yang telah disetujui melalui rapat paripurna DPR, Presiden Jokowi sudah mengambil tindakan, menunda untuk tidak melantiknya. Pada 20 Januari 2015 Mabes Polri...

Terkoyaknya Hukum Administrasi Kita

Terkoyaknya Hukum Administrasi Kita

Semula penyebabnya karena DPR menendang “bola panas” peretujuan pencalonan Kapolri Budi Gunawan (BG) ke Presiden, sehingga bua simalakama mau tidak mau harus diterima Presiden. Kalau BG tidak jadi diangkat sebagai Kepala Polri (Kapolri), Presiden...

Calon Kapolri

Ketika Calon Kapolri (Terindikasi) Korupsi

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali membuat “cetar membahana” masyarakat Indonesia dengan men”tersangka”kan jenderal aktif POLRI. Bahkan yang tersangka ini bukan hanya jenderal aktif, dia juga adalah Calon Kapolri tunggal yang diajukan oleh Presiden Jokowi....

Pasal Karet UU ITE

Kesesatan Pasal Karet UU ITE

Berdasarkan data yang dihimpun oleh Southeast Asia Freedom of Expression Network (SAFENET)  telah mencatat, hingga saat ini sudah lebih dari 70 orang yang menjadi korban atas Pasal 27 sebagai pasal karet (hatzai artikelen) yang...